TUTORIAL KOMPLIT SEPUTAR MYWAPBLOG


TUTORIAL SEPUTAR MYWAPBLOG
By http://mazzipul.heck.in/
############

Cara Membuat Postingan Di mwb
************
1. Log in ke www.mywapblog.com
Masukkan user name dg mengisi nama blog anda misal www.mazzipul.heck.in cukup isi mazzipul saja.
2. Masuk ke Dashboard.
3. Klik New > Post.
4. Isikan judul postingan pada kolom Title.
5. Tuliskan isi postingan pada kolom Body.
6. Pilih Categori postingan dengan cara memberi tanda centang pada masing masing
Kategori.
7. Jika mau langsung mempublikasikan
silahkan klik tombol Publish.
8. Namun jika ingin menunda atau mau di
publikasikan di lain waktu maka tinggal klik
tombol Save As Draft.
9. selesai.

****************

CARA UPLOAD FILE KE DASHBOARD MYWAPBLOG

1. Masuk kehalaman dashboard
2. Pilih add file,trus pilih filenya yg akan di upload dari komputer/memory handphone.
3. Terakhir klik add,tunggu filenya sampai terupload
4. Kalau sukses, di atas tab browse file tadi akan muncul notifikasi ''you upload file is succses blaaa..blaa..blaa''.
5. Utk melihat hasil filenya, buka dasboard--- manage files.

************

Cara Mengganti Tampilan Thema/CSS
di Mywapblog

1. Masuk di dashboard.
2. Kemudian klik Thema, Periksa apakah dibawah gambar pertama terdapat tulisan Classic Devault, atau Default2. Jika Classic default anda bisa gunakan Css lama, dan jika Default2 gunakan Css Baru.
3. Kemudian klik kata Edit Css (dibawah kata Classic Default atau Devault2 dibawah
preview gambar pertama). atau langsung klik url dibawah :
http://www.mywapblog.com/
blog_theme.php?
action=edit_css&type=mobile&theme=ClassicDefault&
4. Pada teks area, silahkan hapus isinya dan ganti dengan dengan Css anda.
5. Penting, Pengguna Css Devault Classic tidak bisa menggunakan Css Default2 dan begitu pula sebaliknya.
6. Kemudian klik Save, dan lihat hasilnya.

****************
Cara memasang wapmaster
di mywapblog


1. Pertama masuk ke www.adhy.yn.lt/
2. Setelah masuk, masukan lah url dan judul
blog mwb kalian dikolom yang disediakan.

3. Lalu klik create

4. Lalu pilihlah menu-menu yang ingin kalian
tampilkan di mwb kalian.
salah satu contoh
dari menu-menu tersebut adalah seperti di navigasi blog saya http://mazzipul.heck.in/

**********
Cara bertukar link di mywapblog

1. Masuk dasboard
- lalu klik blogroll,

2. Terus link text diisi dengan judul blog contoh

"-=*mazzipul*=-"
- dan url di isi dengan domain contoh: "http://
mazzipul.heck.in"
3. Terakhir klik ADD.....
4. Selesai.


****************
Cara mudah menghilangkan bbcode di
mywapblog.

Kadang kita ingin
menghilangkan bbcode di postingan dan Cara
menonaktifkan bbcode di postingan
sangatlah mudah salah satu caranya
sebagai berikut ini:

1. Mematikan bbcode
dengan perintah "noparse" formatnya
[noparse ] teks
warnamerah[/
color][/noparse ] 2. maka hasilnya
teks
warnamerah
3. Cara ini bisa berlaku untuk semua bbcode yang lain.


****************
Cara mudah melihat tampilan mywapblog versi
hp lewat pc

1. Lihat menu bar. Cari Tools dan pilih Add- ons.
2. Pada kolom pencarian ketikan User Agent Switcher dan tekan ENTER untuk memulai pencarian.

3. Setelah hasil pencarian muncul, pilih User Agent Switcher 0.7.3 dan klik install.
Tunggu hingga proses download selesai dan restart
browser anda saat proses instalasi selesai.

4. Setelah proses instalasi selesai, sekarang
buka User Agent Switcher options Tools -> Default User Agent -> User Agent
Switcher -> Options
5. Setelah jendela Options muncul, cari tombol New, klik dan pilih New User Agent
6. Isi setiap form sesuai dengan gambar
dibawah ini atau copy paste dari teks
dibawah ini dan tekan OK untuk menyimpan
settingan yang telah anda buat.

Description: Opera Mini
User Agent: Opera/9.50 (J2ME/MIDP; Opera Mini/4.0.9800/209; U; en)
App Code Name: opera mini
App Name: opera mini
App Version: opera mini
Platform: Symbian
7. Setelah semuanya selesai, sekarang anda
tinggal mengaktifkan User Agent yang telah
anda buat dengan cara memilih Opera Mini Tools -> Default User Agent -> Opera Mini.

********************
Cara mengganti Username di
mywapblog.

1. Masuk ke dasboard mwb

2. pilih SETTING
3. Setelah itu klik tulisan PERSONAL

4. Lalu gantilah username lama dengan
username yang kamu inginkan.

5.klik save.selesai.

*****************
Cara mengganti password Mywapblog.

1. Login ke Mywapblog, Masuk Dashbooard dan klik Setting
2. Cari kata Password disebelah kanan atas atau langsung kunjungi alamat berikut :
http://www.mywapblog.com/
settings.php?show=password& 3. 3. Selanjutnya Silahkan isi :
Current Passwoord = Paswoord lama anda
New Paswoord = Paswoord Baru anda
Re-Type Password = Ulangi Password Baru
4. Kemudian klik Save.Selesai.

******************
Cara memasang anti spam di mwb

Memasang anti spam di mwb sangatlah mudah.
1. kalian masuk dulu di www.iwebtool.com/webmasters/antispam/
2. setelah masuk ke situs tersebut kalian
tinggal ambil kode htmlnya di bagian paling
bawah dan copy pastekanlah di navigation
menu kalian.

Cara pemasangannya silahkan
ikuti petunjuk berikut:


1. Masuk ke dasboard MWB

2. Lihat tulisan APPEARANCE dan klik Navigation Menu

3. Pastekan kode html tadi lalu klik ADD
4.save dan selesai.

****************
Cara Mengatur Waktu Jadwal Postingan.

1. Buat postingan seperti biasa.
2. Isi judul dan jangan lupa isi postingannya.
3. Lalu silahkan cari kata Set Additional Settings(dibawah kolom postingan).Disebelah kiri kata tersebut ada kotak centang, silahkan beri tanda centang (V)
4. Klik Publish Selanjutnya silahkan atur Date Time tanggal waktu postingan yang nanti akan di publikasikan, (DD-MM-YYY) dan jam (hrs)
5. Setelah di atur, Silahkan klik lagi Publish Setelah anda klik Publish maka tugas anda selesai dan postingan anda akan ditunda dan akan di publikasikan, sesuai dengan waktu yang anda tentukan.

****************
CARA MEMASANG ALEXA DI MYWAPBLOG

1. kunjungi website www.alexa.com
kemudian klik Site tools
2. Setelah itu geser kebawah klik alexa site widgets
3. Lalu geser kursor ke bawah pada menu
Alexa sites. status button isi kolom yang
tersedia kemudian klik Build widgets
4. Setelah itu akan muncul gambar
widgetnya dan kode scriptnya yang ada di
bawah gambar copy kode java script
tersebut tapi hanya yang bagian awalnya
saja karena mywapblog tidak support java script contoh:
http://www.alexa.com/siteinfo/http://mazzipul.heck.in
5. Setelah kita dapat url widgetnya kemudian
kita cari url gambarnya dgn cara; Klik open
image pada gambar widget alexa tadi , lihat
adress bar akan muncul sebuah kode alamat
gambar tersebut Contoh;
http*://xsltcache.alexa.com/site_stats/gif/s/
a/aHR0cDovL3lhbmd5YW5nLmhlY2suaW4=/
s.gif
6 . Setelah dapat semua urlnya kita sekarang
gabungkan kedua url yg kita dapat tadi,
contoh;
<*a href="http://www.alexa.com/siteinfo/ http*://mazzipuk.heck.in"><*img src="http:// xsltcache.alexa.com/site_stats/gif/s/a/aHR0cDovL3lhbmd5YW5nLmhlY2suaW4=/ s.gif" alt="s.gif" /*><*/a>

Catatan: pada saat pemasangan,
tanda bintang(*) tidak dipakai.

*********************
Membuat Kategori Menu Mywapblog
1. Masuk ke
Dashboard
2. Klik Manage Categories 3.
Dibawah tulisan "Add New" tulis nama
kategori yg di inginkan didalam kolom yg
kosong
4. Klik Add
5. Selesai, silakan tambah kategori sesuai selera.

************
Cara termudah pasang user online mwb.

1. Masuk ke http://www.myusersonline.com/
2.setelah masuk kalian masukan url blog
mwb kalian di kolom url yg sudah di
sediakan

3.pilih style user online sesuai dengan seler
a anda

4. kalau sudah, klik tulisan CREATE MY COUNTER

5. Ambil dan copas kode html yg diberikan,
kemudian add dan save di menu
navigation mwb kalian.
6. Done.


More artikel:

*. Download Maktabah Syamela gratis.
*. Jasa pembuatan akun email,facebook,twitter,kaskus dll-MURAH-
*. Jasa Hacking Ponsel Symbian.
*. Paket Dvd Konten islami-murah.
*. Koleksi aplikasi HP java Symbian.


Kata kunci:
tutorial mwb, cara posting, petunjuk komplit, Jasa buat blog murah,pembuatan blog toko online gratis, blogspot,cara mudah, dapet domain gratis

9 Komentar



Ada yang perlu Anda tanyakan?Link error,kritik dan saran..?Silahkan sampaikan di kolom komentar dibawah ini.

1. Klik select profile -->> pilih Name/URL.
2. Isi nama Anda dan isi URL dengan alamat Facebook Anda/ kosongkan saja.
3. Klik Lanjutkan.
4. Ketik komentar anda dan klik PUBLISH.
5. Bagi yang belum bisa berkomentar dengan HTML,silahkan klik disini.
6. Komentar yang kurang sopan,Spam/SARA otomatis akan kami hapus.

Terimakasih atas kunjungan Anda.

Lebih baru Lebih lama